Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Survei Bank Sentral

Inflasi di Russia Diperkirakan Melonjak 20% dan Ekonomi Merosot 8%

Foto : AFP

Kompleks Pusat Bisnis Internasional Moskwa, Russia.

A   A   A   Pengaturan Font

Bank sentral Russia menaikkan suku bunga utamanya menjadi 20 persen dari 9,5 persen dalam langkah darurat pekan lalu, memberlakukan kebijakan dengan mengontrol arus modal dan mengimbau ke perusahaan-perusahaan yang berfokus pada ekspor untuk menjual mata uang asing karena rubel jatuh ke rekor terendah.

Negara Pendukung

Menanggapi sanksi ekonomi yang menekan ekonomi Russia, Dosen Program Studi Hubungan Internasional, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Airlangga, I Gede Wahyu Wicaksana, mengatakan meskipun tertekan akibat sanksi ekonomi, Russia sampai saat ini masih mampu bertahan karena dukungan dari beberapa negara sahabat.

"Berbagai persoalan ekonomi timbul bagi masyarakat sipil Russia. Kalau dari sisi militer memang Russia telah menyiapkan segalanya. Namun, sanksi ekonomi dari sejumlah negara dan perusahaan multinasional benar-benar berdampak bagi mereka," katanya.

Menurut Wahyu, apabila menakar kekuatan Russia dalam menghadapi sanksi ekonomi maka harus dilihat dalam beberapa pekan ke depan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top