Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Gerak Cepat, Pemkot dan Rumah Sakit di Kota Serang Kolaborasi Penanganan Stunting

Foto : ANTARA/Desi Purnama Sari

Pj Wali Kota Serang, Yedi Rahmat, di Serang, Banten, Rabu (24/1/2024).

A   A   A   Pengaturan Font

Selain itu, pihak rumah sakit juga akan turut membantu memfasilitasi secara medis maupun perkembangan usai pemeriksaan medis.

"Bentuk dukungannya dari rumah sakit,misal ada anak yang terindikasi stunting, bermasalah dengan gizi, kami minta ke teman-teman rumah sakit untuk dapat memfasilitasi dengan tidak memberatkan biaya," katanya.

Sementara itu, Kepala Dinkes Kota Serang Ahmad Hasanudin, mengatakan data stunting di Kota Serang tahun 2023 sebanyak 1.274 balita. Angka tersebut turunjika dibandingkan tahun 2022 yang mencapai 1.586 anak stunting.

Ia mengatakanpenyebab terjadinya stunting sangat beragam, mulai dari pola asuh orang tua, asupan gizi pada anak, hingga pola hidup calon ibu pada saatkehamilan juga menjadi faktor pendorong terjadinya stunting pada balita.

"Anak stunting ini dipengaruhi oleh beberapa faktor, maka dari kita juga melakukan beberapa program untuk mengentaskan stunting di antaranya memberikan alat antroprometri elektronik pencatatan gizi berbasis masyarakat di seluruh Posyandu," katanya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top