Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

Gawat Semoga Tidak Banjir, Cuaca Jakarta pada Jumat Waspadai Hujan Disertai Petir

Foto : ANTARA/Muhammad Adimaja

Dokumentasi cahaya kilat berpendar di langit di Jakarta, Minggu (25/9).

A   A   A   Pengaturan Font

Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengingatkan agar warga mewaspadai potensi hujan disertai kilat petir di sebagian wilayah Jakartapada Jumat siang dan sore.

"Waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dengan durasi singkat di sebagian wilayah Jaksel dan Jaktim pada siang dan sore hari," tulis BMKG di laman resminya di Jakarta, Jumat dini hari.

BMKG memprakirakankondisi cuaca Jakarta sepanjang Jumat dari pagi hingga malam hari kondisinya cerah hingga hujan ringan.

Data BMKGmenyebutkan seluruh wilayah administrasi DKI Jakarta pada pagi hari inicuacanyacerah.

Memasuki siang hari, wilayah administrasi Jakarta Baratdan Jakarta Pusat diprediksi berawan. Sementara itu, Jakarta Selatan dan Jakarta Timur diprediksi hujan dengan intensitas Ringan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top