Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Reformasi Ekonomi I BUMN Harus Berkontribusi ke Ekonomi Inklusif dan Ramah Lingkungan

Ekonomi Karbon dan Reformasi BUMN Solusi RI Keluar dari Stagnasi

Foto : ISTIMEWA

Aditya Hera Nurmoko Pengamat ekonomi STIE YKP Yogyakarta - BUMN tidak hanya harus mengejar profit semata, tetapi juga perlu memperhatikan dampaknya terhadap masyarakat dan lingkungan.

A   A   A   Pengaturan Font

Kalau belum, atau bahkan sampai rugi berarti ada yang belum tepat pengelolaannya. Pemerintah harus terus menjaga dan menekan BUMN agar melakukan efesiensi dan meningkatkan produktivitasnya, bekerja profesional, tanpa meninggalkan perannya dalam sektor- sektor dasar yang menguasai hajat hidup orang banyak. Juga, BUMN didirikan dengan uang negara, jadi jangan sampai meninggalkan usaha kecil karena UMKN selama ini terbukti menjadi jaring pengaman saat krisis.

Apalagi pandemi kemarin, BUMN mendapat suntikan, jadi sudah seharusnya menjadikan usaha kecil sebagai mitra, agar mereka bisa tumbuh dan menopang perekonomian. Menteri BUMN harus memprioritaskan produk lokal, jangan malah mendahulukan impor, seperti pertanian. Kebutuhan pangan sangat besar, kalau dari pertanian saja BUMN mau mengakomodasi produksi petani, dampak ekonomi sangat luas sekali," ujarnya.


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Eko S

Komentar

Komentar
()

Top