Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
HUT Kemerdekaan l Warga Negara Asing di Jalan Jaksa Ikut Lomba Kemerdekaan

Djarot: Waspada Terhadap Infiltrasi Budaya

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Kemerdekaan bukanlah kebebasan tanpa batas, melainkan jembatan untuk menuju masyarakat dan bangsa yang lebih beradab.

JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengimbau bangsa Indonesia agar dapat waspada terhadap infiltrasi dan produk budaya yang tidak sesuai denagn nilai luhur budaya Indonesia.

Djarot menekankan agar masyarakat bisa menangkal segala ancaman dan cara yang dilakukan bangsa lain untuk merusak Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

"Kita harus waspada terhadap infiltrasi segala ideologi, produk dan budaya yang tidak sesuai dengan nilai-nilai luhur budaya bangsa Indonesia," kata Djarot saat menjadi Inspektur Upacara Peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-72 di Monumen Nasional (Monas) Jakarta Pusat, Kamis (17/8).

Djarot menegaskan kemerdekaan bukanlah kebebasan tanpa batas, melainkan jembatan untuk menuju masyarakat dan bangsa yang lebih beradab.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : M Husen Hamidy
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top