Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Transformasi Digital | Nilai Ekonomi Digital Indonesia Capai 77 Miliar Dollar AS pada 2022

Digitalisasi Jaga Momentum Ekonomi

Foto : ISTIMEWA

Menteri Koordinator bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto

A   A   A   Pengaturan Font

"Indonesia masih membutuhkan investment di sektor digital. Saya kira ini penting," ujar Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, di Jakarta, beberapa waktu lalu.

Mengutip laporan dari datareportal.com, Luhut mengungkapkan rata-rata kecepatan internet tetap di Indonesia pada 2022 hanya 20,13 Mbps.

Kondisi itu tertinggal dari Filipina dan Malaysia dengan rata-rata kecepatan internet masing-masing mencapai 46,4 Mbps dan 74,84 Mbps. Bahkan, Thailand yang terletak tak jauh dari Indonesia bisa memiliki rata-rata kecepatan internet sebesar 171,37 Mbps.

Berdasarkan data Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) di 2022 untuk realisasi Investasi Asing Langsung sektor telekomunikasi paling banyak terealisasi di Pulau Jawa terutama di Jakarta dengan 87,9 persen dari total realisasi daerahnya.

Karena itu, pembangunan di kawasan Timur Indonesia seperti Maluku dan Papua masih diperlukan agar potensi ekonomi digital nasional bisa lebih optimal.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Muchamad Ismail, Antara

Komentar

Komentar
()

Top