Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Deteksi Dini Bisa Turunkan Beban Pembiayaan Kesehatan Akibat Kanker

Foto : Istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Direktur pencegahan dan pengendalian penyakit tidak menular Kementerian Kesehatan Dr. Eva Susanti, S. Kp, M.Kes mengatakan skrining dan deteksi dini dapat menurunkan beban pembiayaan kesehatan akibat kanker.

Direktur pencegahan dan pengendalian penyakit tidak menular Kementerian Kesehatan Dr. Eva Susanti, S. Kp, M.Kes mengatakan skrining dan deteksi dini dapat menurunkan beban pembiayaan kesehatan akibat kanker.

Eva yang ditemui di sela acara soal skrining kanker paru di Jakarta pada Rabu mengatakan, pada 2021 pembiayaan yang diakibatkan oleh kanker paru menduduki peringkat kedua terbesar yang memakan biaya sekitar Rp3,5 triliun.

"Upaya penanggulangan khususnya skrining dan deteksi dini ini perlu dilakukan untuk bisa menemukan kasus sedini mungkin sehingga angka penyintasan dan keberhasilan pengobatan meningkat serta beban pembiayaan kesehatan berkurang," jelas Eva.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : Antara, Ones

Komentar

Komentar
()

Top