Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Stabilisasi Pangan

Bulog-Pemprov Jabar Antisipasi Gejolak Harga Beras

Foto : Koran Jakarta/ Teguh Rahardjo

Cek Stok I Sekda Jawa Barat Iwa Karniwa berbincang dengan Kepala Perum Bulog Jawa Barat Ahmad Mamun saat melihat stok persediaan beras di Gudang Bulog Gedebage Kota Bandung, Kamis (3/1).

A   A   A   Pengaturan Font

Sekda Jawa Barat Iwa Karniwa mengatakan beras menjadi komoditas stratgeis dan selalu menjadi penyumbang inflasi tertinggi. Sehingga terus berusaha agar stok tercukupi dengan harga yang terjangkau.

Dia mengakui rata-rata harga beras di Jabar selalu di atas HET. Dengan adanya informasi gerakan pasokan beras ke pasar tradisional diharapkan harga beras di Jabar tidak terus mengalami kenaikan.

Kegiatan dilakukan pada awal tahun, menurut Iwa, karena ada kemungkinan waktu panen tahun 2019 mengalami kemunduran. Hal itu disebabkan musim tanam akhir tahun 2018 juga mundur dari biasanya.

Dia menyebutkan, pada musim tanam Oktober hingga Desember 2018 hanya mencapai 87,8 persen dari target luas tanam, yakni sekitar 583 ribu hektare. Padahal target seharusnya mencapai 667 ribu hektar lebih.

Inflasi Memanas
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail

Komentar

Komentar
()

Top