Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pascakebakaran

Blok C Pasar Tanah Abang Kembali Normal

Foto : KORAN JAKARTA/JOHN ABIMANYU

Kembali Berjualan | Kondisi Blok C Pasar Tanah, Jakarta Pusat, Selasa (23/4) yang terdampak kebakaran sudah pulih dan para pedangan mulai kembali berjualan.

A   A   A   Pengaturan Font

"Sudah dari pagi saya membersihkan seluruh pakaian ini meskipun agak sulit. Alhamdulilah, semua tidak ada yang kebakar," tutur Rizal.

Berbeda dengan Rizal, Ucup (35) tahun, mengaku sebagian barang dagangannya terbakar pada insiden kebakaran. Ia bersama rekan lainnya harus menyortir satu persatu pakaian yang tidak terbakar.

"Ya namanya musibah Mas, sebagian barang dagangan saya terbakar dan sebagian lagi masih selamat," ungkap Ucup.

"Belum bisa dihitung kerugian usai kebakaran. Tapi yang penting bisa dipisahkan dulu mana barang yang rusak dan terbakar dan mana yang tidak," tutur Ucup.

Akibat aktivitas pembersihan, antrean panjang pun terjadi pada tangga darurat yang berada di luar gedung. Para kuli panggul harus membawa barang dagangan berukuran besar dengan melalui tangga besi yang sebenarnya berukuran tidak begitu luas.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Yohanes Abimanyu, Peri Irawan

Komentar

Komentar
()

Top