Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Industri Farmasi

Bio Farma Terima Vaksin Covid-19 untuk Uji Klinis

Foto : ANTARA/REUTERS/Dado Ruvic/pri

Botol kecil berlabel stiker "Vaksin Covid-19" dan jarum suntik medis, terlihat dalam ilustrasi yang diambil beberapa waktu lalu.

A   A   A   Pengaturan Font

JAKARTA - Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo mengatakan PT Bio Farma (Persero) pada 20 Juli lalu telah menerima dan mulai menguji vaksin untuk diuji klinis tahap ketiga dari Sinovac, Tiongkok.

"Dengan Sinovac dari China, kita telah menerima vaksin untuk uji klinis yang telah dimulai dan diharapkan akhir 2020 ini kita telah dapat hasil uji klinis ini," katanya dalam Kajian Tengah Tahun Indef Seri 3, yang digelar secara daring, di Jakarta, Selasa (28/7).

Baca Juga :
Target Serapan Beras

Vaksin untuk uji klinis itu diterima oleh Tim Bio Farma Bandung dan akan segera dimulai dengan dipimpin langsung Prof.Dr. Kusnadi dari Universitas Padjajaran (Unpad). Target tercepat penyelesaian uji klinis yakni Desember 2020.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top