Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kebijakan Moneter I Kurs Tembus Rp16.000 per Dollar AS Pertanda Intervensi BI Gagal

BI Didesak Naikkan Bunga Acuan ke Level 6,5 Persen

Foto : Sumber: Federal Reserve - AFP
A   A   A   Pengaturan Font

Hal itu juga mencerminkan masih ada tanda tekanan harga, yang kemungkinan akan menunda penurunan suku bunga Federal Reserve hingga akhir tahun ini.

Masih Konservatif

Pengamat ekonomi dari Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY), Y Sri Susilo, mengatakan akhirnya nilai dollar AS tembus di atas batas psikologis pasar yakni 16 ribu rupiah per dollar AS. Hal itu menunjukkan bahwa intervensi BI sudah tidak kuat menahan terus turunnya nilai rupiah.

Susilo menunjuk sejumlah faktor yang membuat rupiah terus melemah yang merupakan kombinasi antara faktor ekternal yang sangat kuat dan faktor internal.

Faktor ekternal tersebut di antaranya suku bunga AS yang lebih menarik dan situasi geopolitik di Israel yang membuat harga minyak dunia terancam tembus 100 dollar AS AS per barrel yang ujungnya akan makin memperkuat dollar karena perdagangan minta memakai dollar AS.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Eko S

Komentar

Komentar
()

Top