Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kebijakan Moneter

BI Beri Sinyal Kenaikan Suku Bunga pada Awal 2022 Mendatang

Foto : ISTIMEWA

DESTRY DAMAYANTI Deputi Gubernur Senior BI - Suku bunga rendah ini akan terus kami pertahankan walaupun beberapa negara di Amerika Latin dan Russia sudah mulai menaikkan suku bunga, tapi memang fundamentalnya berbeda dengan Indonesia.

A   A   A   Pengaturan Font

Menanggapi kebijakan moneter bank sentral itu, Pengajar Fakultas Ekonomi dan Bisnis (Undip) Semarang, Esther Sri Astuti, mengatakan, BI sejak tahun 1999 memang target kebijakan moneternya selalu diarahkan ke stabilitas nilai tukar dan stabilitas harga.

Kebijakan itu berbeda dengan Amerika Serikat (AS) yang memang mengeluarkan easy money policy untuk menanggulangi (bailout) selama pandemi Covid-19 sebesar empat triliun dollar AS. Dana tersebut digunakan sebagai insentif ke dunia usaha agar mereka tetap bisa bertahan dan tidak memecat karyawannya.

"Pemerintah pun mengeluarkan kebijakan fiskal berupa relaksasi pajak (tax break), social protection seperti tunjangan hidup selama lockdown bagi mereka yang kehilangan pekerjaan. Para pekerja yang dirumahkan itu rata-rata mendapat subsidi sebesar 1.200 dollar AS atau sekitar 17,16 juta rupiah per orang dengan asumsi kurs 14.300 per dollar AS.

n ers/E-9


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top