Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pembangunan IKN I Air Baku di Ibu Kota Negara Dipasok dari Sungai Sepaku

Bendungan Kota Nusantara Bisa untuk Wisata Warga

Foto : ISTIMEWA

JAROT WIDYOKO Dirjen SDA Kementerian PUPR - Pengerjaan pembangunan pengambil air guna memenuhi kebutuhan air bersih IKN sudah selesai, tinggal penataan taman.

A   A   A   Pengaturan Font

Pengisian Bendungan

Meski ada kendala, pihaknya menargetkan pada Agustus 2023 selesai, kemudian dilanjutkan dengan pengisian bendungan. Setelah bendungan terisi air, Presiden Joko Widodo dijadwalkan melakukan peresmian infrastruktur pendukung Ibu Kota Nusantara (IKN) itu pada Oktober 2023.

Pembangunan Bendungan Sepaku Semoi di Kecamatan Sepaku tersebut ditangani Kementerian PUPR dengan menelan biaya lebih kurang 556 miliar rupiah.

Wilayah Kecamatan Sepaku yang masuk dalam proyek pembangunan untuk konstruksi bendungan meliputi Desa Tengin Baru dan Sukomulyo. Kemudian, wilayah Desa Argomulyo terkena proyek pembangunan untuk areal genangan bendungan.

Luas Bendungan Sepaku Semoi mencapai 378 hektare yang terbagi untuk konstruksi atau badan bendungan 10 hektare dan 280 hektare genangan serta 88 hektare untuk fasilitas penunjang dan taman (landscape).
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Eko S

Komentar

Komentar
()

Top