Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Gejolak Politik Hong Kong

Bandara Dibuka, 13 Pekerja Indonesia Kembali ke Tanah Air

Foto : PHILIP FONG/AFP

JADWAL ULANG PENERBANGAN I Penumpang menunggu di counter cek in di Bandra Internasional Hong Kong, Rabu (14/7). Hong Kong mulai menjadwalkan ulang ratusan penerbangan yang terganggu akibat aksi protes.

A   A   A   Pengaturan Font

Seperti Teroris

Sebanyak lima orang ditangkap dalam kerusuhan itu. Angka itu menambah jumlah orang yang ditahan sejak protes meletus pada Juni lalu menjadi lebih dari 600 orang.

Sementara itu, pemerintah Tiongkok menyatakan aksi pengunjuk rasa di bandara sudah seperti teroris.

"Kami menyatakan kecaman terkuat atas tindakan seperti teroris ini," kata Xu Luying, juru bicara Dewan Urusan Negara Hong Kong dan Makau.

Xu menegaskan tindakan para pendemo sangat merusak citra internasional Hong Kong dan melukai perasaan sejumlah besar rekan senegaranya di Tiongkok.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top