Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Badan Geologi Ungkap Adanya Penambahan Jarak Aliran Lava Gunung Ile Lewotolok

Foto : antarafoto

Lava Gunung Ile Lewotolok di Lembata, Nusa Tenggara Timur (NTT).

A   A   A   Pengaturan Font

"Yang terpenting saat ini kita bisa tahu jarak aliran lava dan lajunya, serta rekomendasi zona bahaya khusus sektoral barat masih 3 Km," katanya.

Gunung Ile Lewotolok merupakan gunung api di NTT yang kini berada pada Level III atau Siaga.

Badan Geologi merekomendasikan agar masyarakat, pengunjung, dan pendaki tidak memasuki dan tidak melakukan aktivitas dalam wilayah radius 2 Km dari pusat aktivitas gunung.

Masyarakat juga perlu mewaspadai potensi ancaman bahaya dari guguran atau longsoran lava pada bagian selatan, tenggara, timur, dan barat dari puncak gunung tersebut.

"Untuk menghindari gangguan pernapasan yang disebabkan oleh abu vulkanik maka masyarakat dapat menggunakan masker, pelindung mulut dan hidung, serta perlengkapan lain untuk melindungi mata dan kulit," katanya.


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top