Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Apa Itu Akuntansi: Definisi, Jenis, Manfaat serta Prinsip Dasarnya

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Manajer membutuhkan data keuangan yang akurat dan tepat waktu untuk membuat keputusan yang cerdas dalam menangani setiap keuangan yang dimiliki. Maka dari itu sangat penting dalam mempengaruhi bisnis yang Anda miliki, seperti:

  1. Sebagai Alat Pengendali Keuangan

Dengan adanya peran akuntansi dalam dunia bisnis, tentunya akan memudahkan kita dalam mengetahui semua data yang berhubungan dengan keuangan.

Sehingga Anda yang menjalankan sebuah bisnis dapat mengetahui informasi mengenai bisnis yang sedang Anda jalankan, misalnya seperti apakah bisnis Anda sedang mengalami keuntungan atau justru kerugian.

Maka dari itu, hal ini banyak memiliki peran penting dalam keuangan bisnis Anda. Selain itu, Anda juga dapat melakukan evaluasi performa bisnis Anda selama ini berdasarkan informasi yang terdapat dalam laporan keuangan pada bisnis Anda.

  1. Dapat Membantu Para Stakeholders dalam Mengambil Keputusan

Dalam menjalankan bisnis memerlukan data akurat tentang aset, kewajiban, laba, dan posisi kas pada bisnis Anda dan semuanya itu memerlukan sebuah peran akuntansi dalam menyediakan setiap informasi keuangan bisnis Anda.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top