Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

19 ABK KM Bandar Nelayan 188 Tiba dengan Selamat di Benoa Bali

Foto : Dok Kementerian Luar Negeri RI
A   A   A   Pengaturan Font

Turut hadir menyaksikan Atase Laut Kedubes Australia, Pejabat dari Kementerian/Lembaga terkait Pusat dan Bali, termasuk Danlantamal V, Danlanal Bali, KSOP Tanjung Benoa, Kakansar Bali, dan Kepala Kantor Kesehatan Denpasar.

Keberhasilan penyelamatan dan repatriasi ini merupakan buah dari kerjasama dan koordinasi yang baik antara pemerintah Indonesia dan pemerintah Australia. Apresiasi juga diberikan kepada pihak Jepang yang turut membantu upaya penyelamatan.

Sebagaimana diketahui, KM Bandar Nelayan 188 berawak 20 WNI pada 13 Mei 2021 dilaporkan mengalami kebocoran dan kemudian tenggelam di Samudera Hindia sekitar 650 mil laut sebelah barat Perth, Australia atau 1.520 mil laut sebelah barat daya Benoa Bali. I-1


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top