Nasional Luar Negeri Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona Genvoice Kupas Splash Wisata Perspektif Edisi Weekend Foto Video Infografis
Perekonomian Internasional

WTO: Perdagangan Barang Global Akan Tumbuh 2,7% pada 2024

Foto : Koran Jakarta/Ones
A   A   A   Pengaturan Font

"Sangat penting bagi kita untuk terus bekerja secara kolektif demi menjaga stabilitas ekonomi global dan pertumbuhan yang berkelanjutan, karena hal ini sangat penting untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat di seluruh dunia," ujar Ngozi Okonjo-Iweala.

Menurut laporan tersebut, Eropa akan mengalami penurunan ekspor dan impor masing-masing sebesar 1,4 persen dan 2,3 persen pada 2024.

Ekspor Eropa terkena imbas negatif dari sektor otomotif dan bahan kimia di kawasan tersebut.

Sementara itu, ekspor di Asia tahun ini diperkirakan akan tumbuh 7,4 persen, melampaui kawasankawasan lain di dunia.

Didorong kekuatan- kekuatan manufaktur, seperti Tiongkok, Singapura, dan Korea Selatan, ekspor di Asia telah mengalami rebound yang kuat pada H1 tahun ini.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top