Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
DISKONTO

Utang Pemerintah Bertambah Jadi Rp4.567,31 Triliun

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Total utang pemerintah terdiri dari banyak komponen. Pertama dari pinjaman yang jumlahnya 791,19 triliun rupiah atau 17,32 persen dari total utang pemerintah.

Jumlah pinjaman juga ada yang berasal dari pinjaman luar negeri yang sebesar 784,05 triliun rupiah dan pinjaman dalam negeri sebesar 7,13 triliun rupiah.

Pinjaman luar negeri ini terdiri dari pinjaman bilateral sebesar 322,26 triliun rupiah, multilateral sebesar 420,61 triliun rupiah, komersial sebesar 41,18 triliun rupiah.

Sedangkan sisanya 82,68 persen atau setara 3.776,12 triliun rupiah berasal dari surat berharga negara (SBN). SBN ini terbagi jadi dua bagian, yaitu SBN dengan denominasi rupiah sebesar 2.761,18 triliun rupiah dan denominasi valas sebesar 1.014,94 triliun rupiah. Ant/AR-2

Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top