Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Untuk Pertama Kali dalam Setahun, Produksi Baja Global Anjlok pada Agustus

Foto : China Daily via ANTARA/REUTERS/Foto Dokumen

Pekerja yang mengenakan masker wajah setelah wabah penyakit virus corona (Covid-19) memuat produk baja untuk diekspor ke kapal kargo di pelabuhan di Lianyungang, provinsi Jiangsu, Tiongkok, 27 Mei 2020.

A   A   A   Pengaturan Font

Negara-negara lain melihat produksi yang lebih tinggi karena harga baja yang kuat dan permintaan yang sehat mendorong keuntungan.

Produksi baja di Jepang melonjak 22,9 persen pada Agustus dibandingkan dengan bulan yang sama pada 2020, sementara produksi baja juga melambung 26,8 persen di Amerika Serikat dan 8,2 persen di India.

"Dilaporkan, India telah menjadi penerima keuntungan dari upaya-upaya Tiongkok untuk membatasi ekspor bajanya," tambah Bain.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top