
Rabu, 19 Mar 2025, 18:00 WIB
Twice Akan Tampil di Festival Lollapalooza Chicago
Twice
Foto: LollapaloozaSEOUL - Girlgrup Twice akan tampil di panggung utama festival musik Lollapalooza di Grand Park, Chicago, pada tanggal 31 Juli dan 3 Agustus mendatang.
“Konfirmasi tersebut disampaikan melalui akun media sosial Lollapalooza pada tanggal 18 Maret,” lapor kantor berita KBS, Rabu (19/3).
Selain Twice, grup band Xdinary Heroes, boygrup BoyNextDoor, KickFlip dan girlgrup KatsEye juga akan tampil di salah satu festival musik terbesar Amerika Serikat tersebut.
Lollapalooza pertama digelar pada tahun 1991 di Chicago, Amerika Serikat, dan kini turut digelar di Prancis, Jerman, Cile dan Brasil. KBS/I-1
Redaktur: Ilham Sudrajat
Penulis: Berbagai Sumber, Ilham Sudrajat
Tag Terkait:
Berita Trending
- 1 Polresta Pontianak siapkan 7 posko pengamanan Idul Fitri
- 2 TNBTS menyangkal pelarangan drone berkaitan dengan ladang ganja
- 3 Polda Sulawesi Barat Menggelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis kepada Masyarakat
- 4 Rupiah Tak Kuasa Hadapi Tekanan Bertubi-tubi, Simak Prosyeksinya
- 5 Pemerintah Harus Kendalikan Kenaikan Impor
Berita Terkini
-
Garuda Indonesia Bergejolak! Rekrutmen Eks Lion Air Picu Kecaman Internal
-
Bus Tingkat Wisata Rute Situs Sejarah Jakarta Dihadirkan Transjakarta
-
Proyek Tanggul Laut Berlanjut, Ini Bakal Jadi Perlindungan Kota atau Beban Baru?
-
Komunikasi Efektif Pemerintah, Kunci Menangkal Kepanikan
-
Mengapa Motor Tak Layak Jadi Kendaraan Mudik? Cari Tahu Disini!