Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pengelolaan Anggaran

Triwulan I-2018, Defisit APBN Capai 0,58 Persen

Foto : ANTARA/Sigid Kurniawan
A   A   A   Pengaturan Font

Jakarta - Kementerian Keuangan melaporkan realisasi defisit anggaran APBN pada triwulan I-2018 sebesar 85,8 triliun rupiah atau 0,58 persen terhadap produk domestik bruto (PDB). Realisasi tersebut turun dibandingkan catatan pada periode sama pada tiga tahun terakhir.

Dalam jumpa pers realisasi APBN triwulan I-2018 di Jakarta, Senin (16/4), Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan realisasi defisit anggaran pada triwulan I -2015 sebesar 0,71 persen terhadap PDB, sedangkan pada 2016 mencapai 1,13 persen dan pada 2017 sebesar 0,76 persen terhadap PDB.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top