Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Strategi Pembiayaan

Transcoal Pacific Bidik Dana Segar Rp225 Miliar

Foto : Koran Jakarta/M Fachri

Paparan Publik - Dirut PT Transcoal Pacific Tbk, Dirc Richard Talumewo (tengah) bersama (dari kiri) : Direktur Independen Erizal Darwis, Direktur Operasional Denry Raymond Lelo, Komisaris Aliyah Siane Salim, dan Komisaris Utama/Komisaris Independen Achmad Sutjipto melihat replika kapal batubara sebelum menyampaikan paparan publik penawaran umum perdana saham (Initial Public Offering/IPO) di Jakarta, Rabu (30/5).

A   A   A   Pengaturan Font

Tambah Armada

Direktur Utama Transcoal Pacific, Dirc Richard Talumewo, memaparkan target laba bersih Perseroan sepanjang tahun ini sebesar 110-130 miliar rupiah. Hingga kuartal pertama 2018, laba bersih Perseroan mencapai 35 miliar rupiah. "Kami yakin sampai akhir tahun target akan tercapai," jelas dia.

Pada tahun ini, lebih lanjut kata Richard, Perseroan akan menambah armada SPB (Self Propelled Barge) untuk melayani pengangkutan di daerah-daerah yang medannya dinilai cukup ekstrim, sehingga Perseroan membutuhkan armada yang cukup tangguh bermobilisasi di wilayah tersebut. Perseroan pun berencana menambah dua armada tersebut.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Yuni Rahmi

Komentar

Komentar
()

Top