Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Bencana Alam

Topan Irma Mendekat, AS Tutup Dua Reaktor Nuklir

Foto : REUTERS /Ricardo Rojas
A   A   A   Pengaturan Font

Namun, reaktor ini mengalami kerugian hingga 90 juta dollar AS akibat terjangan badai Katerogi 5 tersebut.


Semakin Mendekat


Sementara itu, Topan Irma semakin melaju mendekati Florida setelah pada Jumat (8/9) atau Kamis waktu setempat menerjang Karibia. Akibat topan ini, sekitar 19 orang dilaporkan tewas dan meninggalkan jejak bencana berupa kehancuran besar-besaran.


Topan Irma diperkirakan akan membawa gelombang naik setinggi enam meter sebelum pindah dari Kuba, kemudian menuju ke Florida selatan pada Minggu (10/9). National Hurricane Centre (NHC) menyatakan topan "sangat berbahaya" ini telah turun dari Kategori 5 ke Kategori 4 pada Jumat pagi, namun masih memiliki embusan sekuat 240 km per jam.


Pada Jumat dini hari, Topan Irma berada sekitar 724 kilometer tenggara Miami, Florida, setelah mengamuk di pantai utara Republik Dominika dan Haiti dan menerjang Kepulauan Turks dan Caicos.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top