Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Direktur Utama PAM Jaya, Priyatno Bambang Hernowo, soal Antisipasi Kekeringan

Tidak Ada Kekurangan Pasokan Air

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Kalau kita lihat dengan tahun 2018, pola kering Jatiluhur ini masih di atas tahun 2018. Semoga tahun ini tidak ada deviasi yang terlalu begitu besar dari 2018. Kalau kita lihat di 2018, pada bulan November yang paling rendah elevasinya, waktu itu hampir mendekati 87,5 MDPL. Berada di kisaran 90-an MDPL. Jadi masih oke ya.

Jadi kebutuhan air di Jakarta tergantung Jatiluhur?

Inilah air baku kita, 16,8 ribu liter per detik itu berasal dari Jatiluhur. Kalau beberapa tahun lalu, elevasi Jatiluhur hampir mendekati ambang batasnya. Kita adakan hujan buatan di hulu agar tidak sampai pada level terbawah.

Adakah pasokan air lain selain dari Jatiluhur?

Suplai terbesar kedua adalah dari Sungai Cisadane, Tangerang, itu mencapai sekitar 2.875 liter per detik. Saat ini pasokannya masih normal. Teman-teman penyuplai air baku di Tangerang ini memastikan pasokan tidak ada masalah.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : M Husen Hamidy

Komentar

Komentar
()

Top