Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
WAWANCARA

Tian Belawati

Foto : Koran Jakarta/Wahyu AP
A   A   A   Pengaturan Font

Sebelum kemajuan teknologi seperti sekarang, bagaimana pembelajaran yang ditetapkan UT?

Sebelum mengalami perkembangan kemajuan teknologi, mahasiswa belajar melalui modul berupa bahan ajar cetak. Akan tetapi, desainnya dirancang agar bisa belajar secara mandiri. Kemudian, mahasiswa zaman dulu kalau tutorial hanya ada tatap muka, kemudian melalui radio seperti RRI dan televisi, seperti TVRI (zaman dulu).

Dengan kemajuan teknologi dan informasi, tutorial yang dulunya tatap muka sekarang jadi online. Bahan ajarnya dulu tercatat, sekarang jadi digital. Begitu juga dengan televisinya menggunakan TVRI sekarang menjadi TV UT, melalui Youtube ada chanel sendiri, chanel UT. Radionya juga ada radio UT yang dibuat juga di Youtube. Bukunya menjadi semacam e-book, tv-nya sekarang jadi berbasis internet, radionya menjadi online. Sekarang jadi online learning.

Begitu juga dengan registrasinya. Sekarang semuanya sudah memanfaatkan teknologi yang berbasi digital. Tapi kita tidak menghilangkan juga layanan yang sifatnya konvensional, karena masyarakat Indonesia dalam hal ini mahasiswa itu, juga banyak yang belum punya akses ke internet dan belum terbiasa dengan online.

UT itu ada di mana saja?
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto

Komentar

Komentar
()

Top