Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kebijakan Ketenagakerjaan

Taiwan Diminta Masukkan Pekerja Migran dalam Perlindungan Pandemi

Foto : ANTARA/HO-GWO TAIWAN

DISKUSI DENGAN PEKERJA MIGRAN I Direktur Global Workers’ Organization (GWO) Karen Hsu (kiri) berdiskusi dengan para pekerja migran asal Indonesia di Taipei.

A   A   A   Pengaturan Font

Membuat Cemas

Situasi pandemi saat ini makin membuat cemas para pekerja migran yang terkurung di dalam rumah majikan atau asrama penampungan, terutama sejak munculnya klaster pekerja migran di Kabupaten Miaoli pada pertengahan bulan Juni.

Sebanyak 426 pekerja migran di Kabupaten Miaoli dinyatakan positif Covid-19 setelah pemerintah daerah setempat melarang para pekerja migran ke luar dari asrama selama pandemi tanpa memperhatikan situasi asrama yang ternyata justru menjadi tempat penularan wabah tersebut. n Ant/N-3


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top