Selasa, 21 Jan 2025, 00:35 WIB
Taiwan Diguncang Gempa Bumi dengan Magnitudo 6,0
ilustrasi gempa bumi.
Foto: ANTARA/AnadoluMoskow - Gempa bumi dengan magnitudo 6,0 mengguncang Taiwan pada Selasa dini hari waktu setempat, demikian lapor Pusat Seismologi Eropa-Mediterania (EMSC).
Pusat gempa berada pada 45 timur laut kota Tainan, yang dihuni oleh sekitar 771.000 warga, pada pukul 00.17 waktu setempat (23.17 WIB) pada kedalaman 12 km.
Belum ada laporan kerusakan dan korban jiwa hingga berita ini diturunkan.
Berita Trending
- 1 Semangat Awal Tahun 2025 by IDN Times: Bersama Menuju Indonesia yang Lebih Kuat dan Berdaya Saing
- 2 Mulai 23 Januari, Film '1 Kakak 7 Ponakan' Tayang di Bioskop
- 3 Sah Ini Penegasannya, Proyek Strategis Nasional di PIK 2 Hanya Terkait Pengembangan Ekowisata Tropical Coastland
- 4 Pelibatan UMKM-Koperasi di Program Pemerintah Bantu Wujudkan Ekonomi 8 Persen
- 5 Libur Panjang Akhir Bulan, Pemerintah Atur Operasional Angkutan Barang