© Copyright 2024 Koran Jakarta. All rights reserved.
PDIP resmi memecat Effendi Simbolon karena memberikan dukungan kepada calon kepala daerah DKI Jakarta yang tidak didukung partainya, yakni Ridwan Kamil.
Cagub Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil menggunakan hak suaranya di TPS 23 Rancabentang, Kota Bandung pada Rabu (27/11) sekitar pukul 11.17 WIB.
Cagub DKI Ridwan Kamil berkeinginan agar Jakarta International Stadium dijadikan markas (home base) Persija.