Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Solusi Keamanan Data yang Efisien untuk Segmen Enterprise Diluncurkan

Foto : Haryo Brono/Koran Jakarta

Country Manager Synology untuk Indonesia Clara Hsu, tengah menjelaskan satu per satu solusi yang ditawarkan oleh Synology yang berguna untuk mengamankan data perusahaan dalam acara Press Event Synology di Jakarta pada hari Senin (7/10).

A   A   A   Pengaturan Font

Ia menerangkan, C2 Surveillance Station merupakan solusi Pengawasan untuk Berbagai Industri Selain unggul dalam penyimpanan data. Di samping itu Synology juga memperluas kehadirannya di pasar pengawasan melalui C2 Surveillance Station, sebuah solusi pengawasan video berbasis cloud dengan kemampuan deteksi berbasis AI edge.

"Teknologi ini memungkinkan perusahaan di sektor retail, transportasi, dan real estate untuk memantau lingkungan mereka secara real-time dengan keamanan yang terjamin, tanpa memerlukan server fisik lokal. Dengan enkripsi multi-layer, data pengawasan perusahaan tetap aman dari potensi ancaman, membuat solusi ini ideal untuk perusahaan yang ingin memperkuat keamanan dan integritas operasional mereka.

Lebih jauh Thachawan menyatakan, sebagai pemimpin dalam manajemen data dan infrastruktur penyimpanan, Synology terus berinovasi untuk menyediakan solusi yang mendukung transformasi digital yang aman, andal, dan efisien. Produk-produknya mencakup penyimpanan data, pencadangan, kolaborasi file, manajemen video, dan infrastruktur jaringan yang dirancang untuk mendukung berbagai kebutuhan industri global.


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top