Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Review film "Pemukiman Setan"

Sirkuit Teror di Rumah Tua Ciptaan Charles Gozali

Foto : Istimewa

Adinda Thomas dalam "Pemukiman Setan".

A   A   A   Pengaturan Font

Selain itu, film ini terasa luwes dalam mengadopsi bahasa daerah oleh para sebagian karakter yang diceritakan berasal dari Malang, Jawa Timur, tanpa menimbulkan kesan memaksa. Juga, music score dan efek suara yang prima membuat Pemukiman Setan wajib dinikmati di bioskop, dengan aura horornya yang terasa seperti mengelilingi penonton.

Pasca horor aksi religi Qodrat (2022) yang memasangkan aktor pasutri, Vino G. Bastian dan Marsha Timothy, Pemukiman Setan bisa disebut sebagai upgrade yang signifikan dari
Charles Gozali. Tidak mengherankan jika nanti Magma Entertainment dan Rapi Films kelak akan membuat kelanjutan kisah ini.

Naskah yang ditulis oleh Gea Rexy dan Charles Gozali ini turut menampilkan dua post-credits scene ala Marvel yang membuka lebar peluang sekuel kedua.


Redaktur : Selocahyo Basoeki Utomo S
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top