Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

SIG Upgrade Keterampilan Tukang untuk Jadi Ahli Konstruksi

Foto : Dok.

Tenaga konstruksi mengikuti pelatihan mengenai pemilihan material bahan bangunan berkualitas dan prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), di kantor kecamatan Tumpang, Kabupaten Malang, pekan lalu.

A   A   A   Pengaturan Font

"Pelatihan yang digelar oleh SIG secara berkesinambungan ini juga merupakan upaya untuk meningkatkan engagement melalui penguatan sinergi dan kolaborasi dengan tenaga konstruksi sebagai mitra utama penentu keputusan end-user dalam pemilihan material bangunan," kataAulia Mulki Oemar.

Tidak hanya memberikan nilai tambah bagi tenaga konstruksi, AKSI juga mengajak tenaga konstruksi untuk ikut berpartisipasi dalam pembangunan sarana umum yang bermanfaat bagi masyarakat. "Selain pelatihan, SIG juga berkontribusi membangun fasilitas umum berupa bangku taman. 110 bangku taman dibangun di Malang Raya dan 10 bangku taman masing masing di Kota Palembang, Kota Bandar Lampung, Kota Bandung dan Kota Yogyakarta", ungkap Aulia Mulki Oemar.

Selain memberikan pelatihan untuk Ahli konstruksi, SIG juga memberikan layanan konsultasi perihal bangunan terkait teknis, RAB pembangunan, produk, hingga desain bangunan. Saat ini telah terdaftar 19.477 tenaga konstuksi di seluruh Indonesia, yang tergabung dalam komunitas ahli konstruksi yang dimiliki SIG yaitu Jago Bangunan, Abang Jago dan Prime Builder.


Redaktur : M. Fachri
Penulis : M. Fachri

Komentar

Komentar
()

Top