Kawal Pemilu Nasional Mondial Polkam Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Otomotif Rona Telko Properti The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis Liputan Khusus
Pengelolaan Energi - Dibutuhkan Regulasi untuk Dukung Penyediaan EBT

Setop Pemborosan APBN untuk Subsidi Energi Fosil

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Di sisi lain, anggaran untuk aksi mitigasi perubahan iklim jauh lebih rendah. "Dari sini kita bisa melihat bahwa subisidi energi fosil kontraproduktif dengan upaya pemerintah untuk memangkas emisi gas rumah dari sektor energi," tegasnya.

Senada Fabby, Pengajar Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Diponegoro (Undip) Semarang, Esther Sri Astuti mengatakan, dukungan pemerintah terhadap energi fosil masih besar. Namun, dia mengakui tak mudah menghapusnya.

"Tergantung good will dari pemerintah dan beberapa langkah harus dipersiapkan untuk transformasi dari energi fosil ke energi terbarukan,"ucapnya.

Pertama, kontrak jangka panjang dengan kontraktor jasa penyedia energi fosil harus ditinjau ulang, apakah bisa dipersingkat atau disetop di tengah jalan. Karenanya, harus ada win win solution bagi dua belah pihak.

Kedua, harus menguasai teknologi yg bisa mentransformasi dari energi fosil ke renewable energy. Ketiga, mempersiapkan infrastruktur penyediaan energi terbarukan, misalnya stasiun pengisian bahan bakar kendaraan listrik umum (SPBKLU) untuk mobil listrik.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top