Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Sektor Pertambangan Harus Gunakan Teknologi Ramah Lingkungan

Foto : istimewa

Diskusi “Energy for Prosperity; The Economic Growth Impact of Coal Mining” yang digelar E2S di Hotel Aryaduta Jakarta, Kamis (14/3). Acara tersebut menghadirkan, Prof. Dr. Ir. Irwandy Arif, Staf Khusus Menteri ESDM Bidang Percepatan Pengolahan Mineral dan Batu Bara, Dr. Komaidi Notonegoro, Ekonom dan Direktur Eksekutif ReforMiner Institute serta Rachmat Makkasau, Ketua Indonesia Mining Association (IMA)

A   A   A   Pengaturan Font

Adapun CCUS merupakan teknologi inovatif yang dapat menangkap emisi karbon dioksida (CO2) dari proses industri dan pembangkit listrik, sehingga tidak terlepas ke atmosfer.

Direktur Eksekutif Reforminer Institute, Komaidi Notonegoro menyampaikan, sektor pertambangan memiliki keterkaitan dengan 76 sektor pendukung dari sekitar 186 sektor pendukung di Indonesia.

Hanya saja, kata dia, satu satunya masalah sektor pertambangan kata dia ialah emisi. "Maka perlunya teknologi untuk mengurangi emisi sektor pertambangan," pungkas Komaidi.


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top