Nasional Luar Negeri Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona Genvoice Kupas Splash Wisata Perspektif Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kebijakan Pemerintah

Sekjen PBB Serukan Aksi Tegas dalam Mengatasi Krisis di Afrika

Foto : AFP/Alexei FILIPPOV

Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres tiba di Bandara Kazan, Rabu (23/10) untuk menghadiri KTT BRICS yang diselenggarakan di Kota Kazan pada 22-24 Oktober 2024.

A   A   A   Pengaturan Font

"Kita hanya bisa maju jika kita juga memperbarui dan memodernisasi lembaga global, dengan menjadikannya lebih efektif, adil, dan inklusif," tambahnya.

Perlu Reformasi

Guterres juga menekankan pentingnya Pakta untuk Masa Depan yang baru saja diadopsi, Kompak Digital Global, dan Deklarasi untuk Generasi Masa Depan, yang mengakui perlunya reformasi Dewan Keamanan agar menjadi lebih representatif, transparan, efisien, demokratis, dan bertanggung jawab.

Pakta tersebut, tambah Guterres, menyerukan reformasi besar-besaran pada arsitektur keuangan internasional, termasuk peningkatan besar dalam pembiayaan pembangunan dan iklim yang terjangkau.

"Kita harus bergerak maju bersama dalam melaksanakan kesepakatan bersejarah ini tanpa penundaan," tegas Guterres, sambil menekankan bahwa kaum muda harus dilibatkan di setiap langkah tanpa penundaan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top