Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Satpol PP DKI Fasilitasi Perapihan Alat Peraga Kampanye

Foto : ANTARA/Risky Syukur

KasatPol PP DKI Jakarta, Arifin (kedua dari kanan) di lokasi perapihan APK di jalan layang Pesanggrahan pada Jumat (19/1/2024) malam.

A   A   A   Pengaturan Font

"Kita lanjutkan, kalau hari ini enggak tuntas, besok kita lanjutin lagi," kata Arifin.

Ia mengatakan bahwa pihaknya terus melakukan komunikasi dengan parpol peserta pemilu.

"Harus, kan udah ada posko bersama pemilu. Hadir semuanya unsur dari parpol di bawah komando Kesbangpol. Sama-sama kami Satpol PP dalam hal ini selalu membantu untuk pelaksanaan kegiatan pemilu," kata Arifin.

Di lokasi perapian APK di jalan layang Pesanggrahan, nampak sejumlah spanduk caleg yang sudah koyak dan terlepas, dicopot oleh parpol bersangkutan, didampingi oleh petugas dan Bawaslu. Sementara itu, bendera-bendera parpol yang diikat pada pagar sepanjang jalan layang dibiarkan.

Sementara itu, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) dan Pemerintah Kota Jakarta Barat (Pemkot Jakbar) mendampingi partai politik (parpol) untuk merapikan alat peraga kampanye (APK) di wilayah setempat.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top