Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Rusia Tebar Ancaman, Jerman Desak NATO Bertindak Lawan Delusi Keagungan Putin

Foto : Reuters

Presiden Rusia Vladimir Putin

A   A   A   Pengaturan Font

Lambrecht meresmikan pusat komando permanen Jerman di Lituania pada Jumat (7/10), yang disebutnya akan membantu memindahkan satu brigade pasukan dari Jerman ke Lithuania dalam 10 hari jika diperlukan.

Satu brigade NATO terdiri dari 3.000-5.000 tentara, dan Lambrecht mengatakan latihan yang sering dilakukan di Lithuania akan membantu memindahkan pasukan dengan cepat jika diperlukan untuk bergabung dengan 1.000 tentara yang disiagakan secara permanen di Lithuania.

"Kami mendukung sekutu kami. Kami telah mendengar ancaman Rusia ke Lithuania yang menerapkan sanksi Eropa di perbatasan dengan Kaliningrad. Ini bukan ancaman pertama dan kami harus menanggapinya dengan serius dan bersiap-siap," tutur Lambrecht .


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Rivaldi Dani Rahmadi

Komentar

Komentar
()

Top