Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Bauran Energi

RUED Provinsi Mesti Jadi Acuan Percepatan Transisi Energi

Foto : ISTIMEWA

DYAH RORO ESTI Anggota Komisi VII DPR - Perlu adanya terobosan agar tercapainya target 23 persen bauran energi nasional kita dari EBT pada 2025.

A   A   A   Pengaturan Font

Anggota DEN lainnya, Musri Mawaleda, berharap penyusunan RUED Provinsi Banten dapat selesai pada 2022 ini, meskipun sempat mengalami moratorium karena pengaruh UU Cipta Kerja.

Hingga 2021, sebanyak 22 provinsi telah menetapkan perda RUED. Sementara itu, empat provinsi dalam proses fasilitasi nomor register di Kemendagri dan empat provinsi sudah memasukkan dalam propemperda pada 2021-2022 dan sedang melakukan pembahasan dengan DPRD salah satunya Banten.

Anggota DPRD Banten, Tubagus Luay, seperti dikutip dari Antara, mengakui penyusunan RUED memang tertunda karena ada penyesuaian dengan Undang-Undang Cipta Kerja.

Jadi Momentum

Dalam kesempatan terpisah, Anggota Komisi VII DPR, Dyah Roro Esti, berharap ajang G20 yang berlangsung di Indonesia pada tahun ini dapat menjadi momentum bagi percepatan proses transisi energi di Tanah Air.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Eko S

Komentar

Komentar
()

Top