Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kerja Sama Regional

RI Dorong Pengembangan AI di Asean

Foto : ISTIMEWA

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Har­tarto dalam acara the ASEAN Workshop on 4th Industrial Revolution secara daring, Kamis (25/11).

A   A   A   Pengaturan Font

Efisiensi Bisnis

Pemanfaatan AI diyakini dapat meningkatkan efisiensi bisnis, produktivitas dan mendorong inovasi di berbagai sektor, hingga dapat diarahkan untuk menjawab permasalahan pembangunan nasional dan daerah, termasuk penanganan pemulihan ekonomi pasca pandemi COVID-19, seperti penciptaan lapangan kerja baru di luar manufaktur seperti rantai pasok, logistik, pusat pelayanan, dan kegiatan penelitian.

Sebuah survei yang dilakukan oleh Kearney dan EDBI (2020) memperkirakan bahwa AI dapat memiliki dampak keseluruhan yang kuat, yakni peningkatan produk domestik bruto (PDB) sebesar 10 persen sampai 18 persen di seluruh Asia Tenggara pada 2030 atau setara dengan hampir satu triliun dolar AS.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top