Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pemilihan Kepala Daerah

Realisasi Anggaran Pilkada 2024 Capai 31,12 Persen

Foto : ANTARA/Rio Feisal

Tenaga Ahli Kemendagri Suhajar Diantoro (tengah) dalam seminar yang diselenggarakan di Sekretariat Dewan Pers, Jakarta, Rabu (5/6).

A   A   A   Pengaturan Font

"23 pemda itu di Aceh, karena di Aceh kan pembentukan Bawaslunya oleh DPR Aceh. Ini dalam proses, juga tidak ada masalah, saya sudah cek di sana dalam proses penyelesaian," ujarnya.

Ia melanjutkan, "Panwaslih (Panitia Pengawas Pemilihan), ya, istilahnya, Panwaslihnya dibentuk oleh DPR Aceh. Begitu selesai dibentuk, uangnya sudah bisa dihibahkan, saya kira seperti itu. Jadi, semua sudah clear."

Sementara itu, ia juga mengatakan bahwa lembaganya telah menyiapkan anggaran pengamanan Pilkada untuk Kepolisian dan TNI.

"Kami juga menyiapkan anggaran untuk pengamanan dari polisi itu 898,57 miliar rupiah, seluruh Indonesia, sampai ke kabupaten-kabupaten, sedangkan untuk TNI kurang lebih 377,62 miliar rupiah. Nah, itu dukungan pendanaan," jelasnya.


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top