Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Prajurit TNI Menjadi Guru Sekolah di Pelosok Papua

Foto : Istimewa.

MENGAJAR SISWA SD l Anggota Satgas Yonif Mekanis 516/CY yang bertugas di perbatasan Indonesia-Papua Nugini mengajar di Sekolah Dasar Negeri Timka, Distrik Tembutkalama, Kabupaten Boven Digoel, Papua, baru-baru ini.

A   A   A   Pengaturan Font

Tingkatkan Motivasi

Dia berharap, dengan kehadiran personel Satgas jadi guru pengajar di sekolah-sekolah dapat meningkatkan motivasi dan semangat belajar para siswa. Selain dapat berperan untuk memajukan pendidikan di daerah perbatasan yang sama seperti pendidikan yang ada di perkotaan. Setiap warga negara mempunyai hak yang sama untuk memperoleh pendidikan.

"Pendidikan sangatlah penting bagi mereka untuk mencapai cita-cita yang mereka inginkan dan mereka adalah generasi penerus bangsa untuk menuju Indonesia yang maju dan sejahtera," ujarnya.

Sementara itu Serda Meta yang membantu jadi tenaga pendidik di SDN Timka mengungkapkan saat latihan pratugas di home base, para prajurit telah dibekali pengetahuan sebagai tenaga pendidik. Jadi, secara keilmuan dan mental telah disiapkan.

"Oleh karenanya bekal dan tata cara mengajar yang baik dan mudah dipahami oleh para siswa yang kami dapatkan saat pelatihan menjadikan modal utama untuk diaplikasikan di daerah penugasan ini," katanya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Agus Supriyatna

Komentar

Komentar
()

Top