Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pertemuan G-20 I Eropa Mempercepat Pencapaian "Net Zero Emission"

Perubahan Iklim Harus Segera Diatasi

Foto : Sumber: Copernicus C3S/ECMWF - KORAN JAKARTA/ONES
A   A   A   Pengaturan Font

"Lihat saja dampak perubahan iklim akhir akhir ini yang cenderung semakin dahsyat dari tahun ke tahun. Hal ini masih dalam koridor karena kenaikan temperatur bumi belum sampai 1,5 derajat Celsius. Bisa dibayangkan jika upaya menahan laju peningkatan suhu pada pertengahan abad melebihi 1,5 derajat apalagi di atas 2 derajat Celsius," ungkap Surya.

Sebab itu, komunitas global sudah bersepakat untuk menahan laju peningkatan suhu rata-rata bumi tidak lebih dari 1,5 derajat pada tahun 2050. Upaya itu dilakukan dengan upaya memenuhi target net zero emission (NZE) pada tahun 2050.

Beberapa negara di Eropa bahkan mempercepat NZE sebelum tahun 2050. Hal itu semata-mata untuk menjaga peningkatan suhu bumi di bawah 1,5 derajat.

Ekosistem Keuangan Berkelanjutan

Sementara itu, Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo, dalam Side Event Presidensi G-20 mengatakan BI saat ini sedang bergerak menuju bank sentral hijau, di mana ekonomi dan instrumen keuangan hijau merupakan bagian dari bauran kebijakan bank sentral.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top