Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Hubungan AS-Tiongkok

Perang Dagang Dikhawatirkan Picu Krisis Global

Foto : AFP/ STR /China OUT

Ekspor-Impor Turun - Aktivitas kapal kargo di Nantong, Provinsi Jiangsu, Tiongkok, beberapa waktu lalu. Perang dagang menurunkan kegiatan ekspor-impor AS-Tiongkok .

A   A   A   Pengaturan Font

HONG KONG - Perang dagang Amerika Serikat (AS) dan Tiongkok yang kian memanas bisa memicu krisis ekonomi global.

Bahkan, sejumlah eksekutif perusahaan mulai khawatir dampak yang ditimbulkan dari perseteruan kedua negara tersebut "Dampaknya tidak bagus bagi kami, apalagi jika perang dagang memicu krisis ekonomi global.

Hal ini bisa saja terjadi," kata mantan Menteri Luar Negeri dan Perdagangan Singapura, George Yeo, di Hong Kong, seperti dikutip sejumlah media, Minggu (9/2).

Yeo kini menjadi eksekutif perusahaan Kerry Logistics Network yang berpusat di Hong Kong. Dia menuturkan, perusahaannya diuntungkan dalam jangka pendek karena ada konflik tarif antara AS dan Tiongkok.

Kalangan bisnis mempercepat pengiriman dan mengalihkan perdagangan maupun investasi guna menghindari dampak tarif. "Kinerja keuangan perusahaan kami pun terdongkrak.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : AFP, Antara, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top