Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Perdagangan Lintas Batas

Penurunan Ambang Bea Masuk Sudah Tak Efektif Bendung Produk Luar

Foto : ANTARA/M AGUNG RAJASA

Teten Masduki

A   A   A   Pengaturan Font

"Kami sedang susun regulasinya sehingga nanti produk tertentu dengan nilai seperti itu, itu tidak boleh dijual cross-border. Kami masih belum final," kata Menkop.

Menurut Teten, upaya melindungi UMKM di dalam negeri merupakan arahan langsung Presiden Jokowi. Terlebih, beberapa waktu lalu sempat ramai soal banjirnya produk asing dengan harga sangat murah yang dijual e-commerce cross-border.

Dipanggil Presiden

Teten mengaku kala itu pun langsung dipanggil oleh Presiden bersama dengan Menteri Perdagangan.

"Saya pernah dipanggil oleh Pak Presiden dengan Mendag terkait beberapa waktu lalu, ada produk luar yang dijual e-commerce cross-border yang harganya bisa membunuh UMKM di dalam negeri, karena hampir tidak masuk akal (harganya)," katanya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Khairil Huda
Penulis : Vitto Budi, Antara

Komentar

Komentar
()

Top