Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pengendalian Penduduk

Peneliti Tuding Tiongkok Kendalikan Kelahiran Minoritas Uyghur

Foto : PETER PARKS / AFP

Seorang perempuan dengan anak-anaknya terlihat di Kota Tua Kashgar, di Xinjiang, Tiongkok, beberapa waktu lalu.

A   A   A   Pengaturan Font

"Ini adalah manifestasi dari motif tersembunyi pasukan anti-Tiongkok di Amerika Serikat dan Barat dan manifestasi dari mereka yang menderita Sinofobia," ujarnya.

Kementerian itu menambahkan, data resmi menunjukkan bahwa penurunan tingkat kelahiran Xinjiang antara 2017 dan 2019 "tidak mencerminkan situasi sebenarnya" dan tingkat kelahiran Uyghur tetap lebih tinggi daripada orang etnis Han di Xinjiang.

Ditemukan populasi etnis minoritas di Xinjiang selatan yang didominasi Uyghur akan mencapai antara 8,6-10,5 juta pada 2040 di bawah kebijakan pencegahan kelahiran yang baru dari jumlah populasi saat ini sekitar 9,47 juta.

n SB/Rtr/E-9


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top