Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kegiatan Kesbangpol - Politik Identitas Picu Perpecahan

Pendidikan Politik untuk Pemilu Berkualitas

Foto : ANTARA/Mansur

Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Lebak Sukanta.

A   A   A   Pengaturan Font

Jika ada pemilihan umum, mulai pemilihan kepala desa, bupati, gubernur, wakil rakyat, hingga presiden, kata Sukanta, mereka beranggapanselalu banyak uang. "Anggapan seperti itu masih tinggi dan sulit dihilangkan politik uang," ucapnya.

Dengan demikian, dia memandang perlu pendidikan politik oleh berbagai kalangan, mulai perguruan tinggi, mahasiswa, pelajar, partai politik, organisasi kemasyarakatan pemuda,hingga masyarakat umum. "Kami meyakini jika mereka membangun literasi pendidikan politik, politik uang bisa berkurang," katanya.

Sebelumnya, Kesbangpol Kabupaten Lebak melakukan pendataan bagi organisasi kemasyarakatan (ormas), ormas keagamaan, organisasi kepemudaan (OKP) dan yayasan untuk mencegah konflik horizontal antar-elemen masyarakat.

"Setelah pendataan nantinya dilakukan verifikasi dan diberikan akreditasi," kata Kepala Kesbangpol Kabupaten Lebak Sukanta.

Pendataan ormas, ormas keagamaan, yayasan dan OKP dilakukan secara valid dan akurat, termasuk kegiatannya. Ditargetkan rampung pertengahan 2023. Sebab, pemerintah daerah perlu mengetahui kegiatan ormas dan dapat dilakukan pembinaan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top