Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kinerja Birokrasi/ I Keterbatasan Anggaran Harus Dorong Inovasi dan Kemandirian

Pelayanan Publik Harus Cepat, Mudah, dan Berkualitas

Foto : ANTARA/HO-BSKDN Kemendagri

Kepala Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Yusharto Huntoyungo.

A   A   A   Pengaturan Font

Pemda di seluruh Indonesia diminta untuk memberikan pelayanan publik yang cepat, murah, mudah, dan berkualitas bagi ­masyarakat.

Pemda di seluruh Indonesia diminta untuk memberikan pelayanan publik yang cepat, murah, mudah, dan berkualitas bagi masyarakat.

JAKARTA - Kepala Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Yusharto Huntoyungo mengingatkan pemerintah daerah (pemda) di seluruh Indonesia bahwa pelayan publik harus dilakukan dengan cepat, murah, dan mudah untuk masyarakat.

"Selain pelayanan publik yang cepat, masyarakat juga menuntut layanan yang pintar yang dapat memberikan informasi yang mudah dipahami masyarakat, layanan publik juga harus lebih murah, dan mudah diakses," ungkap Yusharto sebagaimana keterangan tertulis diterima di Jakarta, kemarin.

Dia juga menekankan bahwa daerah memiliki peran strategis dalam merealisasikan pelayanan publik yang berkualitas melalui inovasi. Salah satu upaya untuk meningkatkan inovasi ialah dengan berkolaborasi.

Di samping itu, Yusharto juga menyoroti pentingnya pemanfaatan teknologi informasi guna mempercepat proses pelayanan dalam upaya merealisasikan pelayanan publik yang berkualitas.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top