Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Herodes

Pelabuhan Herodes, Bangunan Ajaib Kekaisaran Roma di Mesir

Foto : Wikimedia Commons/ABRAHAM GRAICER
A   A   A   Pengaturan Font

Superstruktur

Seluruh pantai antara Dora dan Yope tidak memiliki tempat berlindung yang baik sehingga setiap orang yang berlayar dari Phoenicia ke Mesir biasa rehat saat terjadi badai di lautan.

Namun, dengan struktur pondasi yang disebut mol, Pelabuhan Herodes pada akhirnya menjadi tempat berlindung yang aman bagi kapal.

Josephus menggambarkan Pelabuhan Herodes sebagai "surga melingkar" yang menampung perairan seluas sekitar 200.000 meter persegi.

Pondasi pelabuhan akan menangani aspek hidrodinamik dan struktur atasnya akan menangani permasalahan militer Roma. Di atas pondasi terdapat bangunan atas berupa menara dan tembok yang dimaksudkan untuk mengusir invasi militer. Kompleks seperti itu akan membuat pelabuhan tampak seperti benteng besar di laut.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top