Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pembangunan Infrastruktur

Pedagang Tanah Abang Sosialisasikan "Sky Bridge"

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Sementara itu, Direktur Utama PD Pembangunan Sarana Jaya, Yoory C Pinontoan mengatakan dengan adanya JPM,maka kawasan Tanah Abang akan semakin tertata, sehingga tidak ada lagi titik kemacetan dari PKL.

"JPM ini diharapkan mengurangi kemacetan. Oleh sebab itu kami hadir disini untuk bisa berinteraksi dengan bapak dan ibu sekalian," kata Yoory

Secara teknis, dijelaskan bahwa pengerjaan proyek pembangunan JPM Tanah Abang, di bagi empat zonasi dimulai zona A, zona B, zona C dan zona D, masing-masing dengan panjang 100 meter "Proses pengerjaannya dimulai dari zona A sekitar Pasar Blok G dengan jangka waktu pengerjaan 10 hari, nantinya PKL akan digeser ke zona berikutnya, dipadatkan," katanya.

Seperti diketahui, Pada Jumat (3/8) sky bridge yang menghubungkan Stasiun Tanah Abang dengan Blok G mulai dibangun.

Pembangunan JPM Tanah Abang ini dilakukan oleh Perusahaan Daerah (PD) Pembangunan Sarana Jaya. JPM ini ditargetkan rampung pada 15 Oktober mendatang.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : M Husen Hamidy
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top