Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Regulasi Telekomunikasi

Parlemen Prancis Larang Ponsel di Sekolah Umum

Foto : AFP/PHILIPPE HUGUEN

Gunakan Ponsel l Seorang siswa di Sekolah Immaculee Conception di Seclin, Prancis, sedang menggunakan ponsel saat berada dalam kelas beberapa waktu lalu. Khawatir atas terjadi cyberbullying dan mengurangi risiko kekacauan dalam kelas, pada Kamis (7/6) lalu parlemen menyetujui larangan ponsel bagi siswa sekolah umum di Prancis.

A   A   A   Pengaturan Font

Sebelumnya, Wali Kota New York, Bill de Blasio, mengatakan keraguannya terkait keputusannya dalam pelarangan ponsel di lingkungan sekolah 2015. Ia mengatakan orang tua perlu untuk tetap komunikasi dengan anaknya.

Namun ketua partai Republik, La République En Marche, yang mendukung Macron, Richard Ferrand, membantah pernyataan Bill. Ia beranggapan peraturan tersebut dapat membantu anak meningkatkan kemampuan sosial mereka.

"Ketika istirahat sekolah, Anda akan melihat mereka duduk berdampingan namun tak berinteraksi karena memandangi terus ponsel mereka. Ini amat jelas konsekuensinya dapat memutus pertemanan," pungkas Richard.

gma/AFP/I-1


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top